KOMPAS.TV - Yang juga menjadi sorotan, polisi lanjut menggelar pemeriksaan saksi-saksi dan uji forensik terhadap barang bukti dalam peristiwa kebakaran di Lapas Tangerang, Banten.
Polisi menyebut gelar perkara segera dilakukan untuk menentukan tersangka dalam insiden ini.
Kepala Lapas Tangerang Victor Teguh dan sejumlah pejabat di ruang lingkup lapas juga turut diperiksa sebagai saksi terkait tugas serta fungsinya di lapas tersebut.
Sementara itu, Menkumham Yasonna Laoly juga menyatakan bahwa jumlah narapidana narkoba dalam lapas sangat mendominasi.
Sebanyak lebih dari 50 persen isi lapas dihuni narapidana kasus narkoba.
Baca Juga Insiden Kebakaran Lapas Tangerang, Ini Penjelasan Menkumham Yasonna Laoly di https://www.kompas.tv/article/210488/insiden-kebakaran-lapas-tangerang-ini-penjelasan-menkumham-yasonna-laoly
Jangan lewatkan streaming Kompas TV live 24 jam non stop di https://www.kompas.tv/live agar kamu semua tidak ketinggalan berita-berita terkini, terlengkap, serta laporan langsung dari berbagai daerah di Indonesia. Subscribe juga channel YouTube Kompas TV dan aktifkan lonceng supaya kamu dapat notifikasi video terbaru langsung.
Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/article/212485/tersangka-kebakaran-lapas-tangerang-akan-segera-ditentukan-polisi