KOMPAS.TV - Bubur sumsum dan biji salak sangat identik dengan menu takjil untuk berbuka puasa.
Menu bubur tradisional memang salah satu andalan masyarakat Indonesia untuk berbuka puasa karena citarasa-nya yang lembut dan manis yang tentunya sangat menggugah selera.
Nah sahabat Kompas TV, di episode kali ini bakal ada 3 resep mudah membuat aneka menu takjil lhoo.
Tidak hanya bubur sumsum biji salak, tapi juga ada resep bubur kacang hijau dan bubur ketan hitam.
Penasaran gimana resepnya?
Yuk langsung aja kita lihat video berikut ini!